mengatasi kelangkaan pupuk sebaiknya kita memiliki inovasi agar tidak kaget dikala ada kelangkaan pupuk. banyak bahan lokal disekeliling kita yang tidak kita sadari memiliki manfaat luar biasa untuk budidaya tanaman padi. seperti yang dialami petani saat ini dimana- mana langka pupuk mari kita merenung sejenak dengan kondisi lingkungan kita, 1. apakah lahan yang kita tanami setiap musim mengalami kerusakan selama menggunakan kimia yang berlebih ? 2. apakah selama menggunakan kimia berlebih produksi padi kita meningkat? 3. apakah selama menggunakan kimia berlebih lingkungan kita sehat? 4. apakah menggunakan kimia berlebih menekan populasi hama penyakit? 5. apakah selama kita menggunakan kimia, beras yang kita konsumsi sehat? nah dari sanalah kita membuat trobosan bagaimana mengurangi penggunaan pestisida, fungisida dan pupuk padat kimia, salah satunya memanfaatkan materaial lokal yang ada contohnya : 1. mengumpulkan rerumputan atau babadotan dan daun gamal sebagai nutri...
NGO & INFO KEARIFAN LOKAL MASYARAKAT PERDESAAN